Tuesday 9 February 2021

KERIS PATREM YUYU RUMPUNG 14CM - 4638 - SOLD !















Video


keris ini mempunyai panjang bilah 14cm an artinya diholongkan keris patrem atau keris pendek.
Mempunyai dhapur yang cukup langka, kalau menurut saya ini dhapur  Yuyu Rumpung, ada juga yang bilang dhapur sepang. Keris patrem dengan dhapur ini tergolong keris langka.

Keterangan :
Kategori : Keris Lurus
Dhapur : Yuyu Rumpung
Pamor : Keleng / Malela
Tangguh : Sumatra
Approx Date : 19th cent ad

Dimensi :
- Panjang Bilah : 14,5cm
- Lebar ganja : 4,8cm
- Lebar bilah bagian tengah :1cm
- Tebal bilah dari ujung ke pangkal : 1-5mm
- Panjang pesi : 4,8cm

Kelengkapan : 
- Warangka terbuat dari kayu
- Handel keris terbuat dari kayu dikombinasikan ring handel terbuat dari timah

Kondisi :
- Secara umum bilah keris saya kategorikan termasuk keris tua dengan kondisi utuh.
- Pesi srumbungan, artinya pesi keris ini dulunya pernah patah tapi tidak sampai habis, ada tersisa -/+ 1cm lalu di 'sok' dengan besi agar tetap panjang, srumbungan lama bukan baru karena korosi logamnya hampir sama dengan bilah.
- Kelengkapan tua / old made
- Fisik keris selebihnya silahkan lihat photo2 detail dan video di atas

HARGA : TERJUAL !


No comments:

Post a Comment