Wednesday 23 August 2023

PISAU JAMBIYA WASI BAGIRAP ASAL BANJAR, KALIMANTAN SELATAN - #TY01 - SOLD !

 .











Pisau Jambiya merupakan senjata pisau khas dari Timur Tengah, khususnya daerah Yaman.
Pada zaman dahulu dibawa pedagang masuk ke Nusantara, dan sampai ke Kalimantan Selatan.
Oleh warga lokal dibuat duplikatnya, dengan menggunakan besi lokal, dan mengganti bentuk warangkanya menjadi lebih sederhana.

Pisau Jambiya di atas terbuat dari besi brankas kuno th 1800an.
Anti karat, tapi nempel magnet.
Ada tehnik tempa dan basuh khusus agar pamor timbul dengan jelas.

KETERANGAN :
Kategori : Pisau
Nama : Jambiya
Pamor : berlian / Bagirap
Origin : Kalimantan Selatan, tahun 2000s

Dimensi -/+ :
Panjang bilah : 17,5cm 
Lebar bilah bagian pangkal : 5cm
Tebal bilah : 3mm - 10mm
Berat bilah + hulu : 237 gram

Kelengkapan :
Hulu dan kumpang terbuat dari kombinasi kayu ebony, mahar, dan kayu jati

HARGA : TERJUAL !

No comments:

Post a Comment